Persiapan Menuju Pre-School: Merencanakan Sekolah Anak Sejak Dini

Sekolah anak merupakan suatu milestone dan perlu direncanakan jangka panjang. Bahkan mulai sejak ia lahir dan newborn, perencanaan sekolah si kecil ini sudah bisa direncanakan.

Flat design children back to school Free Vector

Pasalnya, menyesuaikan sekolah dengan value ayah bunda tak mudah. Apalagi ada PR besar mempersiapkan dan merencanakan dana pendidikan untuk anak yang kian meningkat setiap tahun. Siapkah ayah bunda? Oleh karena itu, webinar ini dilaksanakan.

Topik yang akan dibahas:
Tips menentukan metode belajar / pendidikan dini, persiapan mental dan fisik si kecil, serta Jenis sekolah dan biaya.

Narasumber:
1. Yova Tri Yolanda, MPsi, Psikolog. (30 Juni 2021 @19.00 WIB)
Topik:Persiapan fisik dan mental buah hati
2. Nurul Ayu Istiqomah, MPsi, Psikolog (01 Juli 2021 @19.00 WIB)
Topik: Tips menentukan metode belajar/pendidikan dini

Fasilitas:
Rekaman webinar, handout materi, sesi tanya jawab, dan e-sertifikat
Biaya webinar:
Alumni kelas Gaia Rp100.000 | Umum Rp115.000

Registrasi Klik Disini

Atau menghubungi WhatsApp Parenting 0812-1959-6828

Leave a comment

Your email address will not be published. Required fields are marked *