Webinar Makan Menyenangkan Bersama Anak

Makan adalah proses belajar bagi seorang anak. Dimana yang awalnya ASI, beralih ke makanan yang lebih padat.

Tentunya Si Kecil perlu adaptasi dengan makanan yang tidak biasa atau aneh baginya. Orang tua sebagai pemandu, mesti rajin memastikan bagaimana respon si kecil setiap makanan padat diberikan.

Makan menyenangkan

Terkadang, proses makan menjadi hal melelahkan bagi kedua pihak. Bunda yang telah lelah memasak dan berjuang menyiapkan menu makanan, namun si kecil kurang menerima atau bahkan tidak menyukai makanan yang sudah disajikan.

Oleh karena itu, agar proses makan lebih menyenangkan dan terjalin kerjasama antara bunda dan si Kecil, webinar ini dilaksanakan.

Narasumber:
dr. Frecillia Regina, SpA, IBCLC
Dokter Spesialis Anak dan Konsultan Laktasi Internasional

Pelaksanaan:
28 Februari 2021 Pukul 12.00-13.30 WIB ZOOM

Fasilitas Kelas:
Handout makan bersama anak, sesi tanya-jawab, rekaman (recording) & e-sertifikat.

Biaya Pendaftaran:
Member Premium: 95.000
Member Reguler: 110.000
Non Member Rp. 115.000

NB: Kuota sangat terbatas (99 Peserta)

Registrasi Klik Disini

Atau WhatsApp official 0812-1959-6828



Leave a comment

Your email address will not be published. Required fields are marked *